News one education

Menyajikan Informasi yang mendidik

  • HOME
  • BEASISWA
  • EKONOMI
  • KESEHATAN
  • SEJARAH
  • TRAVELING
  • SASTRA
  • BERITA
  • 5 Hal Paling Konyol Yang Dilakukan Orang Indonesia Di Sosial Media

    Sosial Media merupakan sarana berkomunikasi yang sedang tren saat ini. Situs ini membuat semua orang diseluruh dunia dapat berkomunikasi meskipun tidak pernah bertatap muka. Tren yang satu ini ternyata membuat sebagian orang terutama kaum muda melakukan beberapa hal yang konyol dan memalukan.
    Berikut ini adalah 5 hal paling konyol yang dilakukan orang Indonesia di Sosial Media.
    1. Curhat Masalah Pribadi di Sosial Media
    Hidup tanpa masalah bagaikan sayur tanpa garam, begitulah kata pepatah. Hidup didunia semua orang pasti akan mempunyai sebuah masalah baik itu kecil maupun besar. Kelucuan terjadi saat seseorang yang tertimpa musibah selalu update status tentang masalah pribadinya di Sosial Media. Masalah yang selalu diposting didinding seseorang tersebut sering membuat kesal pengguna lain karena memenuhi pemberitahuan dinding mereka.

    Menceritakan masalah pribadi selain memalukan diri sendiri juga merupakan perbuatan yang sangat merugikan. Satu status yang dipajang di sosial media akan diketahui oleh seluruh orang didunia. Berbagai tanggapan negatif akan menimpa seseorang yang selalu menceritakan masalah pribadinya. Tanggapan tersebut misalnya mengecap sang pembuat status sebagai orang alay, pengeluh dan kurang bersyukur terhadap apa yang telah ia miliki.

    2. Menjelek-jelekan Sang Mantan 
    Patah hati merupakan hal yang bisa dialami oleh kaum muda. Ketika jatuh cinta status di sosial medianya pasti akan meuja-muja sang kekasih hati. Hal tersebut berbalik saat mereka sudah menjadi galau. Seseorang yang baru saja putus pasti akan selalu menulis status kegalauan, kekecewaan dan kemarahannya terhadap mantan kekasihnya tersebut. Mengumbar kejelekan sang mantan juga sering dilakukan kebanyakan orang di Sosial Media. Hal yang sangat memalukan pastinya jika melakukan hal ini.

    3. Memajang Foto di Sosial Media
    Kecantikan dan ketampanan merupakan anugrah yang diberikan oleh sang pencipta. Kelebihan tersebut akan berdampak negatif jika dipamerkan di sosial media apalagi jika kecantikan atau ketampanannya dikarenakan oleh kamera 360 dan B612. Kamera editan yang dapat membuat wajah menjadi cantik dan tampan tersebut membuat orang bangga, padahal wajah salinya tidak secantik dan setampan difoto. 

    4. Membuat Akun Palsu
    Akun palsu sering digunakan oleh beberapa pengguna Sosial Media agar terlihat keren dan hitz. Nama tersebut misalnya Jessica Cute, padahal nama aslinya jamilah. Bersyukurlah terhadap nama asli yang Anda miliki karena itu adalah pemberian dari orang tua.

    5. Menyebarkan Spam di Dinding Teman
    Spam tentang game atau aplikasi-aplikasi yang tidak penting dari teman Anda pastisering dijumpai di Sosial Media. Seseorang yang mengirim spam tersebut biasanya akan mengundang Anda untuk bergabung atau pun menyukai game yang mereka posting. Kegiatan ini tentu akan mengganggu anda karena tidak penting untuk dilakukan.

    Nah, bagaimana menurut pembaca? Apakah ada diantara teman atau kerabat Anda yang selalu melakukan hal diatas? Silahkan memberikan tanggapan atau mungkin ada diantara pembaca yang ingin menambahkan hal-hal konyol di Social Media lainnya dikolom komentar yang tersedia dibawah.

    Semoga bermanfaat.
    Sumber : Daftarmenarik.com
    Posted by Unknown di Juli 02, 2017
    Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke FacebookBagikan ke Pinterest
    Label: NEWS

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Langganan: Posting Komentar (Atom)

Search

Entri Populer

  • Ketahui Bahwa Warna-warna Di Lidah Ini Menandakan Suatu Penyakit Loh!
  • Waw.... KOAS SAMBIL NGEBUT S-3, WYANDA JADI DOKTOR DENGAN IPK SEMPURNA

Arsip Blog

  • ▼  2017 (69)
    • ▼  Juli 2017 (20)
      • Inilah Kisah Pasukan Muslim Terakhir yang Membela ...
      • Waw. Luar biasa. Berikut 5 Penyair Modern dan Puis...
      • Waw. Luarbiasa ! Mahasiswa Bidikmisi Itu mempunyai...
      • Alasan Kenapa Kaki dan Ketiak Gampang Geli
      • 5 Cara Menjadi Mahasiswa yang Baik dan Berprestasi
      • Pendaftaran CPNS Kemenkumham 2017. Ayo segara daft...
      • 13 Foto sejarah langka, dijamin kamu belum pernah ...
      • Gak Kuat Ganti Galon Dispenser? Ini Solusinya
      • Penting! Lakukan 5 Hal Ini Sebelum Download Aplika...
      • 4 Cara Membuat Gigi Putih Alami
      • 5 Misteri Unik Otak Manusia
      • 6 Dokumen Rahasia Amerika yang Bocor di Irak
      • Renungan: Menolonglah Maka Anda Akan Ditolong
      • Modus Cari Duit Baru, Hati-hati Kalau Mobil Sedang...
      • Sebaiknya Jangan Tidur Setelah Sholat Ashar, Ini 3...
      • Pulau Paskah yang Menyimpan Misteri
      • Inilah 4 Jenis Makanan yang Tidak Akan Pernah Basi
      • 7 Benda yang Sebaiknya Nggak Dipakai Bergantian de...
      • 7 Hal Ini yang Bikin Kamu Menjadi Pribadi Menarik
      • 5 Hal Paling Konyol Yang Dilakukan Orang Indonesia...
    • ►  Juni 2017 (49)

Postingan Populer

  • Inilah Kisah Pasukan Muslim Terakhir yang Membela Masjid Al-Aqsa, Selengkapnya
  • Waw. Luarbiasa ! Mahasiswa Bidikmisi Itu mempunyai Omset 90 Juta Per Bulan
  • Waw.... KOAS SAMBIL NGEBUT S-3, WYANDA JADI DOKTOR DENGAN IPK SEMPURNA
  • Dikira Tiang Bengkok, Ternyata Temuan 2 Petani Ini Bikin Histeris Seluruh Kota, Ya Ampun! Itu. .
  • Mahasiswa IPK 4 Ini Tiba-tiba Berhenti Kuliah, Kemudian Dia Mengatakan “4 Hal” yang Membuktikan Kalau Kuliah Itu Hanya Penipuan!!
  • 5 Cara Menjadi Mahasiswa yang Baik dan Berprestasi
  • Ketahui Bahwa Warna-warna Di Lidah Ini Menandakan Suatu Penyakit Loh!
  • Jangan Dicukur atau Dicabut! Inilah Solusi yang Tepat Hilangkan Bulu Ketiak Hanya dalam 2 Menit Aja Lho ..!!
  • Waw. Luar biasa. Berikut 5 Penyair Modern dan Puisinya yang Akan Menyentuh Hatimu !
  • Prioritaskan Uang THR Anda untuk 5 Kebutuhan Ini

Label

  • Beasiswa (7)
  • Berita (1)
  • Ekonomi (1)
  • Kesehatan (13)
  • NEWS (29)
  • Sastra (2)
  • Sejarah (2)

Arsip Blog

  • ▼  2017 (69)
    • ▼  Juli (20)
      • Inilah Kisah Pasukan Muslim Terakhir yang Membela ...
      • Waw. Luar biasa. Berikut 5 Penyair Modern dan Puis...
      • Waw. Luarbiasa ! Mahasiswa Bidikmisi Itu mempunyai...
      • Alasan Kenapa Kaki dan Ketiak Gampang Geli
      • 5 Cara Menjadi Mahasiswa yang Baik dan Berprestasi
      • Pendaftaran CPNS Kemenkumham 2017. Ayo segara daft...
      • 13 Foto sejarah langka, dijamin kamu belum pernah ...
      • Gak Kuat Ganti Galon Dispenser? Ini Solusinya
      • Penting! Lakukan 5 Hal Ini Sebelum Download Aplika...
      • 4 Cara Membuat Gigi Putih Alami
      • 5 Misteri Unik Otak Manusia
      • 6 Dokumen Rahasia Amerika yang Bocor di Irak
      • Renungan: Menolonglah Maka Anda Akan Ditolong
      • Modus Cari Duit Baru, Hati-hati Kalau Mobil Sedang...
      • Sebaiknya Jangan Tidur Setelah Sholat Ashar, Ini 3...
      • Pulau Paskah yang Menyimpan Misteri
      • Inilah 4 Jenis Makanan yang Tidak Akan Pernah Basi
      • 7 Benda yang Sebaiknya Nggak Dipakai Bergantian de...
      • 7 Hal Ini yang Bikin Kamu Menjadi Pribadi Menarik
      • 5 Hal Paling Konyol Yang Dilakukan Orang Indonesia...
    • ►  Juni (49)
MIRSYAD. Tema PT Keren Sekali. Diberdayakan oleh Blogger.